Home »
» Huawei Honor 3 dengan Fitur Tahan Air, Resmi Diperkenalkan
Huawei Honor 3 dengan Fitur Tahan Air, Resmi Diperkenalkan
Written By Unknown on Rabu, 11 September 2013 | 05.45
Pabrikan smartphone asal Cina , Huawei baru saja merilis produk terbarunya, yakni Honor 3. Handphone ini pun hadir dengan fitur tahan air dan merupakan suksesor dari dua pendahulunya, yakni Honor U8860 dan Honor 2.s
Smartphone ini mempunyai sertifikasi IP57 tahan air dan sistem operasi Android Jelly Bean 4.2.2. Selain itu Huawei Honor 3 ini menggunakan prosesor quad core Huawei K3V2E yang mempunyai kecepatan 1.5GHz plus dukungan RAM sebesar 2GB.
Spesifikasi lainnya, smartphone ini dilengkapi dengan memori internal sebesar 8GB dan dukungan slot microSD. Pada bagian tampilan, terdapat layar berukuran 4.7 inci HD (1280 x 720 piksel). Smartphone ini pun mempunyai kamera utama 13MP dan kamera sekunder 1.3MP di bagian depan. Sebagai langkah awal, pihak Huawei sudah mulai menjual smartphone ini di kawasan Cina. Banderol yang dipatok untuk handphone ini pun tidak terlalu mahal, yakni sebesar 1888 yuan atau sekitar 3 juta rupiah. Sayanngya pihak Huawei tidak menyebutkan kapan mereka akan menjual smartphone ini secara global.
Popular Posts
-
Dengan semakin melaju pesatnya pemakaian dan penjualan smartphone diseluruh dunia, membuat beberapa perusahaan smartphone berlomba-lom...
-
Ayo Saksikan Gambar-Gambar Pandangan Dari Pencakar Langit Yang Menakjubkan Di Negara Dubai ...^^ Menakjubka...
-
Beberapa Pengeluar mobil sentiasa coba untuk bersaing dengan pesaing mereka untuk mereka membentuk dan membangunkan mobil terbaik dan tercep...
-
1.Ferrari World, Abu Dhabi, United Arab Emirates 2.burj khalifa,Dubai,United Arab Emirates 3.World Trade Center ...
-
Yuk Lihat Perbandingan Di Antara Apple Iphone5S Dengan Samsung Galaxy S4....! ^^
-
Setiap orang pasti ingin berkreatif,,ada dari beberapa hasil karya yang guna semula atau buang Ban buruk tetapi dia ini mencipta pula pat...
-
Ternyata kata "OK" merupakan singkatan dari kata "Oll Korrect". Lho, kok gitu? Kamu pasti bertanya-tanya, bukannya y...
-
1. Skru Besi Berusia 300 Juta tahun Skru besi ini dijumpai secara tidak sengaja oleh Dmitry Kurkov...
-
Ayo Lihat Gambar Pandangan Bumi Dari Luar Angkasa Yang Menakjubkan.! Indah Bukan ^^ AYAAYJom lihat gambar panda...
-
Jaguar c-x75 Jagur c-x75 merupakan mobil generasi baru dari model XJ220 yang dilancarkan pada tahun 2010. Mobil ini merupakan kerjasama a...
0 komentar:
Posting Komentar